-->

Ad Unit (Iklan) BIG

Strategi Pembelajaran Berbasis TIK/ Learning Strategy Based ICT Oleh Ayunda S. Ifadah

Post a Comment
Strategi pembelajaran berbasis TIK :
  1. Persiapan

No
Bidang Pengembangan
TPPA
KD
Indikator
Kegiatan
1.
Nilai moral – agama
Menjaga kebersihan diri dan lingkungan

Menghargai diri sendiri, orang lain, dan lingkungan sekitar sebagai rasa syukur kepada Tuhan
-
Membuang sampah pada tempatnya
2.
Sosioemosional
Bermain dengan teman sebaya
Menunjuk-kan reaksi emosi diri secara wajar

Beradaptasi secara wajar dalam situasi baru

Anak mau bermain bersama teman pada saat istirahat
3.
Motorik



-Melakukan koordinasi gerakan mata-kaki-tangan-kepala dalam menirukan tarian atau senam (MK)




-Menggambar sesuai gagasannya (MH)
- Mengguna- kan anggota tubuh untuk pengembangan motorik kasar dan halus












-
- Melakukan kegiatan yang menunjukkan anak mampu melakukan gerakan mata, tangan, kaki, kepala secara terkoordinasi  dalam menirukan berbagai gerakan yang teratur
(misal: senam dan tarian

- Melakukan kegiatan yang menunjukkan anak mampu terampil menggunakan tangan kanan dan kiri dalam berbagai aktivitas (misal: mengancing kan baju, menali sepatu, menggambar, menempel menggunting, makan)
-Senam fatasi dengan menggunakan sound dan flashdisk untuk musiknya






-Menggambar dengan menggunakan aplikasi microsoft yaitu “paint”
4.
Bahasa
Melanjutkan sebagian cerita/ dongeng yang telah diperdengarkan
Memahami bahasa  reseptif (menyimak dan membaca)

Menceritakan kembali apa yang didengar dengan kosakata yang lebih
-Melihat video yang diputar melalui laptop, infocus proyektor dan LCD
5.
Kognitif
Mengklasifikasikan benda berdasarkan warna, bentuk, dan ukuran (3 variasi)
Menyampai- kan tentang apa dan bagaimana benda-benda di sekitar yang dikenalnya (nama, warna, bentuk, ukuran, pola, sifat, suara, tekstur,   fungsi, dan ciri-ciri lainnya) melalui berbagai hasil karya
Melakukan kegiatan yang menunjukkan anak mampu mengenal benda dengan mengelom-pokkan berbagai  benda  di lingkungan-nya berdasar-kan ukuran, pola, fungsi, sifat, suara, tekstur,  fungsi, dan ciri-ciri lainnya
Mengelompokkan majalah sesuai dengan ukurannya (besar, sedang, kecil)
6.
Seni
Anak mampu menikmati berbagai alunan lagu atau suara
Mengenal berbagai karya dan aktivitas seni
Membuat karya seni sesuai kreativitasnya misal seni musik,  visual, gerak dan tari yang dihasilkannya dan dihasilkan orang lain
Bersenandung saat melakukan kegiatan


B.     Pelaksanaan
Metode yang digunakan adalah metode kelompok. Dimana anak dikelompokkan menjadi 3, jadi setiap kelompok akan melakukan kegiatan berbeda dan kemudian rolling hingga ketiga kegiatan dapat dilaksanakan. Tiap kegiatan diberi waktu 15 menit. Berikut rencana kegiatan harian dari awal sampai akhir kegiatan :
RENCANA KEGIATAN HARIAN
Minggu / hari   : Minggu 15 / 2
Sasaran            : TK B
Alokasi waktu : 08.20 – 10.10
Materi              : Binatang Udara (Ciri-ciri Burung Beo)
Urutan kegiatan
A.    Pembukaan (morning meeting)
1.      Salam pagi hari      : menyambut kedatangan anak dengan senyuman dan pelukan
hangat
2.      Ikrar dan doa        : anak bersama guru, boleh dipimpin salah satu anak yang bersedia
3.      Jurnal pagi             : menanyakan keadaan anak pagi ini, membicarakan kegiatan kemarin dan kegiatan yang akan dilakukan hari ini (appersepsi)
  menggunakan gambar. Kemudian guru mengajak anak untuk tepuk semangat dan tepuk beo...
Tepuk semangat !!
Huuu...
Haaa...
Huuu...haaaa....


Tepuk Beo
Warna – warni
Berparuh
Berbulu
Dan berbunyi
Assalamu’alaikum...Assalamu’alaikum
  


B.     Kegiatan Inti
Aspek Pengembangan Dan Indikator
Strategi Pembelajaran
Pengalaman Belajar Dan Urutan Kegiatan
Asesmen Perkembangan Anak
Materi
Metode
Media
Senam gerakan binatang 







Senam gerakan beo









Praktek langsung









Sound dan flashdisk










·         Guru mengajak anak untuk berdiri dan membuat lingkaran
·         Guru mencontohkan senam gerakan binatang
·         Anak menirukan gerakan guru
·         Istirahat sejenak sebelum melanjutkan kegiatan
·         Circle time, guru menjelaskan kegiatan yang akan dilakukan anak hari ini dan membagi anak menjadi 3 kelompok
·         Anak melakukan kegiatan bersama kelompok masing - masing

Perbuatan






Menceritakan kembali isi cerita yang telah dilihat



Beo yang ramah
Pemberian tugas
Video, laptop, infocus proyektor dan LCD
·         Guru mengkondisikan anak
·         Guru mulai memutar video
·         Anak menonton dengan seksama
·         Guru menunjuk anak ke depan untuk menceritakan apa yang terjadi didalam video


Unjuk kerja
Menggambar bentuk burung


Bersenandung saat melakukan kegiatan
-
Pemberian tugas
Komputer dan perangkatnya
·         Guru membacakan syair yang akan dibaca anak\
·         Guru memanggil satu persatu anak untuk bersyair
Penugasan

Mengelompokan majalah sesuai dengan ukurannya (besar, sedang dan kecil)

Pemberian tugas
Majalah dengan berbagai ukuran
·         Guru membacakan aturan permainan
·         Anak yang paling cepat dalam mengelompokkan majalah adalah pemenangnya
·         Permainan dimulai
penugasan
Istirahat

Membuang sampah pada tempatnya

Bermain dengan teman


-


Pemberian tugas


-

·         Guru mengkondisikan anak
·         Anak membaca doa sebelum ke kamar mandi dan antri cuci tangan
·         Anak berdoa sesudah dari kamar mandi
·         Anak berdoa sebelum makan dan makan bekal bersama
·         Anak selesai makan berdoa dan membereskan bekalnya
·         Membuang sampah
·         Kemudian anak bermain bersama



 Penutup :
-          Jurnal siang : review kegiatan satu hari, umpan balik dan informasi tentang kegiatan esok hari sebagai motivasi bagi anak. Kemudian anak diajak tepuk beo.
Do’a pulang dan salam perpisahan.

Related Posts

Post a Comment

Subscribe Our Newsletter